Selamat Datang di Blog saya . Semoga informasi yang ada di Blog ini Bermanfaat . Terima Kasih .

Mengetahui Ukuran Kertas

Berbagai ukuran telah digunakan untuk menentukan panjang dan lebar suatu bidang datar tertentu semisal untuk kertas foto yang dikenal dengan ukuran R, lalu kertas dengan ukuran A dan juga ukuran poster dengan menggunakan nomor seri B. Untuk Ukuran Foto 2R, 3R, 4R, 5R, 6R, 8R, 10R, 12R, 16R, 20R, 24R, 30 dalam cm dan Inchi silahkan baca DI SINI. Sedangkan yang akan kami bahas kali ini adalah mengenai Mengetahui Ukuran Kertas .

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg6rMpVXkHp-s-zeQXPXsG2jIFwJRmDstZpK-iBmziDEE_MonJ2wg4eSHUm8bymcKsqih5TLifQZCy8Fs5HHyS_lEUNHCZ5_uPEcYGVF3FGNb4P9_-PmuckLVXNEr3wPusEOn-DQNCKHSjm/s1600/ISO-paper-sizes.jpg 
Sedangkan untuk amplop biasanya mengikuti ukuran seri A ini.
Ukuran kertas seri A adalah standar ukuran kertas internasional, yaitu dengan ISO 216 atau berdasarkan standar Jerman DIN 476 standar. Ukuran seri A ini biasa digunakan untuk cetakan umum dan perkantoran serta penerbitan dan yang paling banyak digunakan.
Ukuran kertas seri A dimulai dengan seri A0 yaitu kertas yang luasnya setara dengan satu meter persegi dan dibulatkan ke milimeter terdekat menjadi 841 kali 1.189 milimeter (33,1 in × 46,8 in). Lalu seri A selanjutnya menyatakan setengah ukuran dari angka sebelumnya. Jadi A1 adalah setengah dari A0 dan demikian seterusnya.
Ukuran Kertas dan amplop* A0, A1, A2, A3, A4, A4s, A5, A6, A7, A8, A9, A10 dalam cm
NAMA LEBAR (cm) PANJANG (cm)
A0 84,1 118,9
A1 59,4 84,1
A2 42 59,4
A3 29,7 42
A4 21 29,7
A4s 21,5 29,7
A5 14,8 21
A6 10,5 14,8
A7 7,4 10,5
A8 5,2 7,4
A9 3,7 5,2
A10 2,6 3,7
Ukuran Kertas dan amplop* A0, A1, A2, A3, A4, A4s, A5, A6, A7, A8, A9, A10 dalam Inchi
NAMA LEBAR (Inc) PANJANG (Inc)
A0 33.11 46.81
A1 23.39 33.11
A2 16.54 23.39
A3 11.69 16.54
A4 8.27 11.69
A4s 8.46 11.69
A5 5.83 8.27
A6 4.13 5.83
A7 2.91 4.13
A8 2.05 2.91
A9 1.46 2.05
A10 1.02 1.46

Ukuran A1 dalam Pixel
Ukuran Kertas Lebar Tinggi
A1 – 72 PPI 1684 Pixels 2384 Pixels
A1 – 200 PPI 4678 Pixels 6622 Pixels
A1 – 300 PPI 7017 Pixels 9933 Pixels
A1 – 400 PPI 9356 Pixels 13244 Pixels
A1 – 600 PPI 14034 Pixels 19866 Pixels
A1 – 1200 PPI 28068 Pixels 39732 Pixels
ANSI D – 72 PPI 1584 Pixels 2448 Pixels
ANSI D – 200 PPI 4400 Pixels 6800 Pixels
ANSI D – 300 PPI 6600 Pixels 10200 Pixels
ANSI D – 400 PPI 8800 Pixels 13600 Pixels
ANSI D – 600 PPI 13200 Pixels 20400 Pixels
ANSI D – 1200 PPI 26400 Pixels 40800 Pixels
Ukuran ANSI D digunakan di Amerika Serikat dan Kanada .
Ukuran A1 digunakan di Inggris , Eropa dan sebagian besar negara-negara lain.

Ukuran A2 dalam Pixel
Ukuran Kertas Lebar Tinggi
A2 – 72 PPI 1191 Pixels 1684 Pixels
A2 – 200 PPI 3308 Pixels 4678 Pixels
A2 – 300 PPI 4962 Pixels 7017 Pixels
A2 – 400 PPI 6616 Pixels 9356 Pixels
A2 – 600 PPI 9924 Pixels 14034 Pixels
A2 – 1200 PPI 19848 Pixels 28068 Pixels
ANSI C – 72 PPI 1224 Pixels 1584 Pixels
ANSI C – 200 PPI 3400 Pixels 4400 Pixels
ANSI C – 300 PPI 5100 Pixels 6600 Pixels
ANSI C – 400 PPI 6800 Pixels 8800 Pixels
ANSI C – 600 PPI 10200 Pixels 13200 Pixels
ANSI C – 1200 PPI 20400 Pixels 26400 Pixels

Ukuran A3 dalam Pixel
Ukuran Kertas Lebar Tinggi
A3 – 72 PPI 842 Pixels 1191 Pixels
A3 – 200 PPI 2339 Pixels 3308 Pixels
A3 – 300 PPI 3508 Pixels 4962 Pixels
A3 – 400 PPI 4677 Pixels 6616 Pixels
A3 – 600 PPI 7016 Pixels 9924 Pixels
A3 – 1200 PPI 14031 Pixels 19848 Pixels
Ledger – 72 PPI 792 Pixels 1225 Pixels
Ledger – 200 PPI 2200 Pixels 3400 Pixels
Ledger – 300 PPI 3300 Pixels 5100 Pixels
Ledger – 400 PPI 4400 Pixels 6800 Pixels
Ledger – 600 PPI 6600 Pixels 10200 Pixels
Ledger – 1200 PPI 13200 Pixels 20400 Pixels

Ukuran A4 dalam Pixel
Ukuran Kertas Lebar Tinggi
A4 – 72 PPI 595 Pixels 842 Pixels
A4 – 200 PPI 1654 Pixels 2339 Pixels
A4 – 300 PPI 2480 Pixels 3508 Pixels
A4 – 400 PPI 3307 Pixels 4677 Pixels
A4 – 600 PPI 4961 Pixels 7016 Pixels
A4 – 1200 PPI 9921 Pixels 14031 Pixels
Letter – 72 PPI 612 Pixels 792 Pixels
Letter – 200 PPI 1700 Pixels 2200 Pixels
Letter – 300 PPI 2550 Pixels 3300 Pixels
Letter – 400 PPI 3400 Pixels 4400 Pixels
Letter – 600 PPI 5100 Pixels 6600 Pixels
Letter – 1200 PPI 10200 Pixels 13200 Pixels

Ukuran A5 dalam Pixel
Ukuran Kertas Lebar Tinggi
A5 – 72 PPI 420 Pixels 595 Pixels
A5 – 200 PPI 1167 Pixels 1653 Pixels
A5 – 300 PPI 1751 Pixels 2479 Pixels
A5 – 400 PPI 2335 Pixels 3305 Pixels
A5 – 600 PPI 4958 Pixels 3502 Pixels
A5 – 1200 PPI 7004 Pixels 9916 Pixels
Junior Legal – 72 PPI 360 Pixels 576 Pixels
Junior Legal – 200 PPI 1000 Pixels 1600 Pixels
Junior Legal – 300 PPI 1500 Pixels 2400 Pixels
Junior Legal – 400 PPI 2000 Pixels 3200 Pixels
Junior Legal – 600 PPI 3000 Pixels 4800 Pixels
Junior Legal – 1200 PPI 6000 Pixels 9600 Pixels
Ukuran Legal  junior = Kanada dan Amerika Serikat .
Ukuran A5 = Dunia ( Inggris , Australia , Jerman , dll ) .

SERI B
Ukuran kertas putih Seri B biasa digunakan untuk poster dan lukisan dinding
NAMA LEBAR (cm) PANJANG (cm)
B0 100,0 141,4
B1 70,7 100,0
B2 50,0 70,7
B3 35,3 500
B4 25,0 35,3
B5 17,6 25,0
B6 12,5 17,6
B7 8,8 12,5
B8 6,2 8,8
B9 4,4 6,2
B10 3,1 4,4

SERI C
Ukuran kertas ini biasa digunakan untuk map, kartu post dan amplop
NAMA LEBAR (cm) PANJANG (cm)
C0 91,7 129,7
C1 64,8 91,7
C2 45,8 64,8
C3 32,4 45,8
C4 22,9 32,4
C5 16,2 22,9
C6 11,4 16,2
C7 8,1 11,4
C8 5,7 8,1

SERI R
Ukuran ini biasa digunakan untuk kertas jenis Foto untuk mencetak foto
NAMA LEBAR (cm) PANJANG (cm)
2R 6,0 9,0
3R 8,9 12,7
4R 10,2 15,2
5R 12,7 17,8
6R 15,2 20,3
8R 20,3 25,4
8R+ 20,3 30,5
10R 25,4 30,5
10R+ 25,4 38,1
Pasti anda familiar bangetkan, jika sudah pernah mencetak foto. Pasti deh yang ditanya adalah mau cetak ukuran R berapa
SERI F
Biasa digunakan untuk fotocopy dan perkantoran.
F4 /Folio = 21,0 x 33,0cm
Yang paling sering digunakan adalah F4 atau orang lebih suka menyebutnya Folio.

Berbagai Jenis Ukuran Kertas dalam Centimeter
NAMA LEBAR (cm) PANJANG (cm)
Kertas 4A 168,2 237,8
Kertas 4B 200 282,8
Kertas 2A  118,9 168,2
Kertas 2B 141,4 200
Kertas B0 100 141,4
Kertas B1 70,7 100
Kertas B2 50 70,7
Kertas B3 35,3 50
Kertas B4 25 35,3
Kertas B5 17,6 25
Kertas B6 12,5  17,6
Kertas B7 8,8 12,5
Kertas B8 6,2 8,8
Kertas B9 4,4 6,2
Kertas B10 3,1 4,4
Kertas C0 91,7  129,7
Kertas C1 64,8  91,7
Kertas C2 45,8  64,8
Kertas C3 32,4  45,8
Kertas C4 22,9  32,4
Kertas DL 22  11
Kertas C5 16,2  22,9
Kertas C6 11,4  16,2
Kertas C7/6 8,1  16,2
Kertas C7 8,1  11,4
Kertas C8 5,7  8,1
Kertas C9 5,7
Kertas C10 2,8  4

  • Large Post → 41,9 x 53,3
  • Kertas Letter → 21,6 x 27,9
  • Kertas Legal → 21,6 x 35,6
  • Kertas Ledger → 43,2 x 27,9
  • Kertas Tabloid → 27,9 x 43,2
  • Kertas ANSI A (letter) → 21,6 x 27,9
  • Kertas ANSI B (ledger) → 43,2 x 27,9
  • Kertas ANSI B (tabloid) → 27,9 x 43,2
  • Kertas ANSI C → 43,2 x 55,9
  • Kertas ANSI D → 55,9 x 86,4
  • Kertas ANSI E → 86,4 x 111,8
  • Kertas ANSI F → 71,1 x 101,6
  • Kertas Statement Half Letter → 14 x 21,6
  • Kertas Quarto → 20,3 x 25,4
  • Kertas Foolscap (folio) → 21 x 33
  • Kertas Super-B → 33 x 48,3
  • Kertas Post → 39,4 x 48,9
  • Kertas Crown → 38,1 x 50,8
  • Kertas Demy → 44,5 x 57,2
  • Kertas Medium → 45,7 x 58,4
  • Kertas Broadsheet → 45,7 x 61
  • Kertas Royal → 50,8 x 63,5
  • Kertas Elephant → 58,4 x 71,1
  • Kertas Double Demy → 57,2 x 88,9
  • Kertas Quad Demy → 88,9 x 114,3
  • Kertas JB0 → 103 x 145,6
  • Kertas JB1 → 72,8 x 103
  • Kertas JB2 → 51,5 x 72,8
  • Kertas JB3 → 36,4 x 51,5
  • Kertas JB4 → 25,7 x 36,4
  • Kertas JB5 → 18,2 x 25,7
  • Kertas JB6 → 12,8 x 18,2
  • Kertas JB7 → 9,1 x 12,8
  • Kertas JB8 → 6,4 x 9,1
  • Kertas JB9 → 4,5 x 6,4
  • Kertas JB10 → 3,2 x 4,5
  • Kertas JB11 → 2,2 x 3,2
  • Kertas JB12 → x 2,2
  • Kertas Shiroku ban 4 → 26,4 x 37,9
  • Kertas Shiroku ban 5 → 18,9 x 26,2
  • Kertas Shiroku ban 7 → 12,7 x 18,8
  • Kertas Kiku 4 → 22,7 x 30,6
  • Kertas Kiku 5 → 15,1 x 22,7
  • Kertas Emperor → 121,9 x 182,9
  • Kertas Antiquarian → 78,7 x 134,6
  • Kertas Grand Eagle → 73 x 106,7
  • Kertas Double Elephant → 67,8 x 101,6
  • Kertas Atlas → 66 x 86,4
  • Kertas Colombier → 59,7 x 87,6
  • Kertas Imperial → 55,9 x 76,2
  • Kertas Double Large Post → 53,3 x 83,8
  • Kertas Princess → 54,6 x 71,1
  • Kertas Cartridge → 53,3 x 66
  • Kertas Sheet Half Post → 49,5 x 59,7
  • Kertas Double Post → 48,3 x 76,2
  • Kertas Super Royal → 48,3 x 68,6
  • Kertas Medium → 47 x 58,4
  • Kertas Copy Draught → 40,6 x 50,8
  • Kertas Pinched Post → 37,5 x 47
  • Kertas Foolscap → 34,3 x 43,2
  • Kertas Small Foolscap → 33,7 x 41,9
  • Kertas Brief → 34,3 x 40,6
  • Kertas Pott → 31,8 x 38,1

0 Response to "Mengetahui Ukuran Kertas "

Posting Komentar