1. Intel
Gb. 1 Intel Processor |
Intel adalah perusahaan multinasional yang didirikan pada tahun 1968,
berpusat di Amerika Serikat yang terkenal dengan produksi dan rancangan
dalam mikroprosesor.
2. AMD
Gb. 2 AMD Processor |
AMD (Advanced Micro Processor) adalah perusahaan semi-konduktor yang
multinasional yang berbasis di California yang mengembangkan produk
prosesor pada komputer dan yang terkait untuk komersial maupun konsumen.
3. ARM
Gb. 3 ARM Processor |
ARM adalah arsitektur yang prosesornya 32-bit RISC yang dikembangkan oleh ARM Limited.
4. Cyrix
Gb. 4 Cyrix Processor |
Cyrix adalah perusahaan pengembang mikroprosesor yang didirikan pada
tahun 1988 di Texas sebagai pemasok prosesor performa tinggi.
5. Transmeta
Gb. 5 Transmeta Processor |
Transmeta adalah perusahaan semi konduktor mikroprosesor Amerika yang berada di California.
6. Via
Gb. 6 Via Processor |
1. Intel
Socket 370.
Processor yang Compatible : Pentium III, Celeron, Pentium IV, Celeron D, Pentium M, Pentium HT, Pentium IV Extreme Edition.
Socket LGA 775
Processor yang Compatible : Pentium D, Celeron D, Pentium Extreme Edition, Core 2 duo, Core 2 extreme, Core 2 quad, Xion 3000 series.
Socket LGA 1366
Processor yang Compatible : Core i7 705, Extreme Edition Core i7 940, Core i7 320
2. AMD
Socket 704
Processor yang Compatible : Athlon XP/Sempron
Socket AM2
Processor yang Compatible : Athlon XP
Socket AM2+
Processor yang Compatible : AM2+
Socket A/46 2
Processor yang Compatible : Athlon Thunderbird, Athlon XP/MP 3200t Duran, Sempron
Socket 939
Processor yang Compatible : Athlon 64 Geode
Socket 940
Processor yang Compatible : CPU of Theron
- Socket DIP, Tahun Perkenalan 1970an, Keluarga CPU yang mendukung Intel 8086, Kemasan DIP, Jumlah Pin 40 dan Kecepatan Bus 5/10MHz.
- Socket PLCC, Keluarga CPU yang mendukung Intel 80186-Intel 80286-Intel 80386, Kemasan PLCC, Jumlah Pin 68,132 dan Kecepatan Bus 6-40MHz.
- Socket 1, Tahun Perkenalan 1989, Keluarga CPU yang mendukung Intel 80486, Kemasan PGA, Jumlah Pin 169 dan Kecepatan Bus 16-50MHz.
- Socket 2, Keluarga CPU yang mendukung 80486, Kemasan PGA, Jumlah Pin 238 dan Kecepatan Bus 16-50MHz.
- Socket 3, Tahun Perkenalan 1991, Keluarga CPU yang mendukung 80486, Kemasan PGA, Jumlah Pin 237 dan Kecepatan Bus 16-50MHz.
- Socket 4, Keluarga CPU yang mendukung Intel Pentium, Kemasan PGA, Jumlah Pin 273 dan Kecepatan Bus 60-66MHz.
- Socket 5, Keluarga CPU yang mendukung Intel Pentium-AMD K5-Cyrix 6x86-IDT WinChip C6-IDT WinChip 2, Kemasan PGA, Jumlah Pin 320 dan Kecepatan Bus 50-66MHz.
- Socket 6, Keluarga CPU yang mendukung Intel 80486, Kemasan PGA dan Jumlah Pin 235.
- Socket 7, Tahun Perkenalan 1994, Keluarga CPU yang mendukung Intel Pentium-Intel Pentium MMX-AMD K6, Kemasan PGA, Jumlah Pin 321 dan Kecepatan Bus 50-66MHz.
- Super Socket 7, Tahun Perkenalan 1998, Keluarga CPU yang mendukung AMD K6-2-AMD K6-2+-AMD K6-III-AMD K6-III+-Rise mP6-Cryix MII, Kemasan PGA, Jumlah Pin 321 dan Kecepatan Bus 66-100MHz.
- Socket 8, Tahun Perkenalan 1995, Keluarga CPU yang mendukung Intel Pentium Pro, Kemasan PGA, Jumlah Pin 387 dan Kecepatan Bus 60-66MHz.
- Slot 1, Tahun Perkenalan 1997, Keluarga CPU yang mendukung Intel Pentium II-Intel Pentium III, Kemasan Slot, Jumlah Pin 242 dan Kecepatan Bus 66-133MHz.
- Slot 2, Tahun Perkenalan 1998, Keluarga CPU yang mendukung Intel Pentium II Xeon, Kemasan Slot, Jumlah Pin 330 dan Kecepatan Bus 100-133MHz.
- Socket 463/NexGen, Keluarga CPU yang mendukung NexGen Nx586, Kemasan PGA, Jumlah Pin 463 dan Kecepatan Bus 37.5-66MHz.
- Socket 587, Keluarga CPU yang mendukung Alpha 21164A, Kemasan Slot dan Jumlah Pin 587.
- Slot A, Tahun Perkenalan 1999, Keluarga CPU yang mendukung AMD Athlon, Kemasan Slot, Jumlah Pin 242 dan Kecepatan Bus 100MHz.
- Slot B, Keluarga CPU yang mendukung Alpha 21264, Kemasan Slot dan Jumlah Pin 587.
- Socket 370, Tahun Perkenalan 1999, Keluarga CPU yang mendukung Intel Pentium III-Intel Celeron-Via Cyrix III-Via C3, Kemasan PGA, Jumlah Pin 370 dan Kecepatan Bus 66-133MHz.
- Socket 462/Socket A, Tahun Perkenalan 2000, Keluarga CPU yang mendukung AMD Athlon-AMD Duron-AMD Athlon XP-AMD Athlon XP-M-AMD Athlon MP-AMD Sempron, Tipe Komputer Desktop, Kemasan PGA, Jumlah Pin 462 dan Kecepatan Bus 100-200MHz.
- Socket 423, Tahun Perkenalan 2000, Keluarga CPU yang mendukung Intel Pentium 4, Kemasan PGA, Jumlah Pin 423, dan Kecepatan Bus100MHz.
- Socket 478/Socket N, Tahun Perkenalan 2000, Tahun Selesai 2007, Keluarga CPU yang mendukung Intel Pentium 4-Intel Celeron-Intel Pentium 4 EE-Intel Pentium 4 M, Kemasan PGA, Jumlah Pin 478 dan Kecepatan Bus 100-200MHz.
- Socket 495, Tahun Perkenalan 2000, Keluarga CPU yang mendukung Intel Celeron-Intel Pentium III, Kemasan PGA, Jumlah Pin 495 dan Kecepatan Bus 66-133MHz.
- PAC418, Tahun Perkenalan 2001, Keluarga CPU yang mendukung Intel Itanium, Kemasan PGA, Jumlah Pin 418 dan Kecepatan Bus 133MHz.
- Socket 603, Tahun Perknelan 2001, Keluarga CPU yang mendukung Intel Xeon, Kemasan PGA, Jumlah Pin 603 dan Kecepatan Bus 100-133MHz.
- PAC611, Tahun Perkenalan 2002, Keluarga CPU yang mendukung Intel Itanium 2-HP PA-8800-PA-8900, Kemasan PGA dan Jumlah Pin 611.
- Socket S1, Tahun Perkenalan 2002, Keluarga CPU yang mendukung Intel Xeon, Kemasan PGA, Jumlah Pin 604 dan Kecepatan Bus 100-266MHz.
- Socket 754, Tahun Perkenalan 2003, Keluarga CPU yang mendukung AMD Athlon 64-AMD Sempron-AMD Turion 64, Kemasan PGA dan Kecepatan Bus 200-800MHz.
- Socket 940, Tahun Perkenalan 2003, Keluarga CPU yang mendukung AMD Opteron Athlon 64 FX, Kemasan PGA, Jumlah Pin 940 dan Kecepatan Bus 200-1000MHz.
- Socket 479, Tahun Perkenalan 2003, Keluarga CPU yang mendukung Intel Pentium M-Intel Celeron M, Kemasan PGA, Jumlah Pin 479 dan Kecepatan Bus 100-133MHz.
- Socket 939, Tahun Perkenalan 2004, Tahun Berakhir 2008, Keluarga CPU yang mendukung AMD Athlon 64-AMD Athlon 64 FX-AMD Athon 64 X2-AMD Opteron, Tipe Komputer Desktop, Kemasan PGA, Jumlah Pin 939 dan Kecepatan Bus 200-1000MHz.
- LGA 775/Socket T, Keluarga CPU yang mendukung Intel Pentium 4-Intel Pentium D-Intel Celeron-Intel Celeron D-Intel Pentium XE-Intel Core 2 Duo-Intel Core 2 Quad-Intel Xeon, Tipe Komputer Desktop, Kemasan PGA, Jumlah Pin 775 dan Kecepatan Bus 1600MHz.
- Socket 563, Keluarga CPU yang mendukung AMD Athlon XP-M, Kemasan PGA dan Jumlah Pin 563.
- Socket M, Tahun Keluaran 2006, Keluarga CPU yang mendukung Intel Core Solo-Intel Core Duo-Intel Dual Core Xeon-Intel Core 2 Duo, Tipe Komputer Notebook, Kemasan PGA, Jumlah Pin 478 dan Kecepatan Bus 133-166MHz.
- LGA 771/Socket J, Tahun Perkenalan 2006, Keluarga CPU yang mendukung Intel Xeon, Tipe Komputer Server, Kemasan PGA, Jumlah 771 dan Kecepatan Bus 1600MHz.
- Socket S1, Tahun Perkenalan 2006, Keluarga CPU yang mendukung AMD Turion 64 X2, Kemasan PGA, Jumlah Pin 638 dan Kecepatan Bus 200-800MHz.
- Socket AM2, Tahun Perkenalan 2006, Keluarga CPU yang mendukung AMD Athon 64-AMD Athlon 64 X2, Kemasan PGA, Jumlah Pin 940 dan Kecepatan Bus 200-100MHz.
- Socket F/Socket L (Socket 1207FX), Tahun Perkenalan 2006, Keluarga CPU yang mendukung AMD Athlon 64 FX-AMD Opteron, Tipe Komputer Server Desktop, Kemasan PGA, Jumlah Pin 1207 dan Kecepatan Bus 1000MHz dalam Single CPU Mode, 2000MHz dalam Dual CPU Mode.
- Socket AM2+, Tahun Perkenalan 2007, Keluarga CPU yang mendukung AMD Athlon 64-AMD Athlon X2-AMD Phenom-AMD Phenom II, Kemasan PGA, Jumlah Pin 940 dan Kecepatan Bus 200-2600MHz.
- Socket P, Tahun Perkenalan 2007, Keluarga CPU yang mendukung Intel Core 2, Tipe Komputer Notebook, Kemasan PGA, Jumlah Pin 478 dan Kecepatan Bus 133-266MHz.
- Socket 441, Tahun Perkenalan 2008, Keluarga CPU yang mendukung Intel Atom, Tipe Komputer Sub-Notebook, Kemasan PGA, Jumlah Pin 441 dan Kecepatan Bus 400-667MHz.
- LGA 1336/Socket B, Tahun Perkenalan 2008, Keluarga CPU yang mendukung Intel Core i7 (900 series)-Intel Xeon (35xx, 36xx, 55xx, 56xx series), Tipe Komputer Server, Kemasan LGA dan Jumlah Pin 1366.
- rPGA 998A,/Socket G1, Tahun Perkenalan 2008, Keluarga CPU yang mendukung Intel Core i7 (600, 700, 800, 900 series)-Intel Core i5 (400, 500 series)-Intel Core i3 (300 series)-Intel Pentium (P6000 series)-Intel Celeron (P4000 series), Tipe Komputer Notebook, Kemasan rPGA dan Jumlah Pin 988 .
- Socket AM3, Tahun Perkenalan 2009, Keluarga CPU yang mendukung AMD Phenom II-AMD Athlon II-AMD Sempron, Kemasan PGA, Jumlah Pin 940/941 dan Kecepatan Bus 200-3200MHz.
- LGA 1156/Socket H, Tahun Perkenalan 2009, Keluarga CPU yang mendukung Intel Core i7 (800 series)-Intel Core i5 (700, 600 series)-Intel Core i3 (500 series)-Intel Xeon (X3400, L3400 series)-Intel Pentium (G6000 series)-Intel Celeron (G1000 series), Tipe Komputer Desktop, Kemasan LGA dan Jumlah Pin 1156.
- Socket G34, Tahun Perkenalan 2010, Keluarga CPU yang mendukung AMD Opteron (6000 series), Kemasan LGA, Jumlah Pin 1974 dan Kecepatan Bus 200-3200MHz.
- Socket C32, Tahun Perkenalan 2010, Keluarga CPU yang mendukung AMD Opteron (4000 series), Kemasan LGA, Jumlah Pin 1207, Kecepatan Bus 200-3200MHz.
- LGA 1248, Tahun Perkenalan 2010, Keluarga CPU yang mendukung Intel Itanium 9300 series, Tipe Komputer Server, Kemasan LGA dan Jumlah Pin 1248.
- LGA 1567, Tahun Perkenalan 2010, Keluarga CPU yang mendukung Intel Xeon 6500/7500 series, Tipe Komputer Server, Kemasan LGA dan Jumlah Pin 1567.
- LGA 1155/Socket H2, Tahun Perkenalan 2011, Keluarga CPU yang mendukugn Intel Sandy Bridge-Intel Ivy Bridge, Tipe Komputer Desktop, Kemasana LGA dan Jumlah Pin 1155.
- LGA 2011/Socket R, Tahun Perkenalan 2011, Keluarga CPU yang mendukung Intel Core i7 3xxx Sandy Bridge E-Intel Xeon E5 2xxx/4xxx-[Sandy Bridge EP] (2/4S)-Intel Xeon E5-2xxx/4xxx v2-[Ivy Bridge EP] (2/4S), Tipe Komputer Desktop Server, Kemasan LGA dan Jumlah Pin 2011.
- rPGA 988B/Socket G2, Tahun Perkenalan 2011, Keluarga CPU yang mendukung Intel Core i7 (2000, 3000 series)-Intel Core i5 (2000, 3000 series)-Intel Core i3 (2000, 3000 series), Tipe Komputer Notebook, Kemasan rPGA dan Jumlah Pin 988.
- Socket FM1, Tahun Perkenalan 2011, Keluarga CPU yang mendukung AMD Llano Processors, Tipe Komputer Desktop, Kemasan PGA dan Jumlah Pin 905.
- Socket AM3+, Tahun Perkenalan 2011, Keluarga CPU yang mendukung AMD FX Vishera-AMD FX Zambezi-AMD Phenom II-AMD Athlon II-AMD Sempron, Tipe Komputer Desktop, Kemasan PGA dan Jumlah Pin 942 (CPU 71 Pin).
- Socket FM2, Tahun Perkenalan 2012, Keluarga CPU yang mendukung AMD Trinity Processors, Tipe Komputer Desktop, Kemasan PGA dan Jumlah Pin 904.
- LGA 1150/Socket H3, Tahun Perkenalan 2013, Keluarga CPU yang mendukung Intel Haswell-Intel Broadwell, Tipe Komputer Desktop, Kemasan LGA dan Jumlah Pin 1150.
- Socket G3, Tahun Perkenalan 2013, Keluarga CPU yang mendukung Intel Haswell-Intel Broadwell, Tipe Komputer Notebook, Kemasan rPGA dan Jumlah Pin 946.
0 Response to " JENIS-JENIS SOCKET PROCESSOR "
Posting Komentar